Gastronomi

Seputar makanan khas daerah dan tata boga

83
Gastronomi
Sambal Khas Mbojo 'Mbohi Dungga' yang Melegenda

Sambal Khas Mbojo 'Mbohi Dungga' yang Melegenda

Butuh berhari-hari agar jeruk bisa terfermentasi dengan baik sehingga menghasilkan kualitas sambal yang tinggi dan rasa yang sangat menggugah lidah. Kami menyebutnya 'Mbohi dungga' namun di Desa Kuta Parado menyebutnya sebagai Mbumbu dungga atau sambal jeruk.

Gantala Jarang, Sop Kuda Lezat dari Jeneponto

Gantala Jarang, Sop Kuda Lezat dari Jeneponto

Di Jeneponto, salah satu kabupaten di Provinsi Sulawesi Selatan, punya makanan adat yang menarik. Daerah yang diminati masyarakat senang berkuda ini, punya daya tarik yang istimewa bagi sebagian besar orang Makassar, Sulsel, atau dari daerah lain.

You’ve successfully subscribed to Etnis - Warta Identitas Bangsa
Welcome back! You’ve successfully signed in.
Great! You’ve successfully signed up.
Your link has expired
Success! Check your email for magic link to sign-in.
Please enter at least 3 characters 0 Results for your search