Memaknai Sesaji Desa Wonotirto dalam Nyekar Pundhen Nyai Rantamsari
Tradisi tidak pernah habis dibicarakan di indonesia. Dalam segi pergaulan, sebagaimana dikatakan oleh W.S Rendra, tradisi sebagai pengatur, penting fungsinya dalam menjaga perilaku masyarakat agar tidak kacau.