Kedekatan Pelaut Makassar dan Orang-orang Tionghoa
Orang Tionghoa sudah sejak lama berinteraksi dengan nelayan-nelayan dari Makassar.
Orang Tionghoa sudah sejak lama berinteraksi dengan nelayan-nelayan dari Makassar.
Di Sulawesi Selatan, para orang tua memiliki kebiasaan bersenandung saat bersama anak yang masih di bawah lima tahun (balita). Senandung itu biasanya sekadar untuk menghibur sang anak agar tidak rewel.
Masyarakat suku Mandar yang banyak bermukim di Sulawesi Barat dikenal sebagai pelaut yang ulung, sama seperti suku Makassar dan Bugis di Sulawesi Selatan.
Masyarakat adat di Maluku dan Papua punya aturan adat yang berupaya untuk memulihkan dan menjaga sumber daya alam di sekitar mereka agar tetap lestari. Namanya sasi.
Bersenandung atau ma'kelong bisa dianggap sebagai media pembantu untuk menambah rezeki, seperti yang dilakukan nelayan Patorani, di Galesong, Kabupaten Takalar, Sulawesi Selatan.
Sejak dulu suku Makassar terkenal sebagai pelaut ulung. Keberanian dan kecakapan dalam mengarungi lautan luas menjadi ciri tersendiri bagi suku Makassar. Nelayan Patorani, yang banyak bermukim di daerah Galesong, Kabupaten Takalar, Sulawesi Selatan.